
PROFIL

PROFIL
Sejarah :
Villa Tahfizh Himmatul Quran adalah lembaga pendidikan pesantren Al-Qur'an yang berikhtiar melahirkan generasi Al-Qur'an yang berakhlak mulia dan beraqidah shohihah. Generasi Al-Qur'an yang berpadu pada dirinya kepribadian dengan 3 kompetensi utama yaitu: Afektif (ruhiyah), Kognitif ( kecerdasan) dan Psikomotorik (ketrampilan dan skill). Ikhtiar itu adalah upaya maksimal yang dilakukan oleh Villa Tahfizh Himmatul Quran dalam meramu dan menerapkan proses pembelajaran dan pembinaan agar melahirkan pribadi santri yang berakhlak, cerdas dan terampil sebagai peserta didik.
Ir. H Muhammad Taufan Djafry, Lc., M.H.I
Visi
- Menjadi Sekolah Model Al-Qur’an dan Berbahasa Arab
Misi
- Melahirkan alumni yang mutqin hafalan Al-Qur’annya
- Melahirkan alumni yang lancar berbahasa Arab dan mampu membaca kitab-kitab berbahasa Arab
- Melahirkan alumni yang berkualitas dan mampu menembus perguruan tinggi internasional
- Melahirkan almuni yang berkarakter dan berkepribadian kuat, pantang menyerah dalam menghadapi segala ujian dan tantangan kehidupan, berakhlak mulia, beraqidah sahihah, dan bertanggung jawab.
Struktur Organisasi:







